Berdasarkan surat edaran dinas pendidikan kabupaten Bangkalan, SMK AL-Hikmah Kokop yang termasuk dibawah lingkungan Pondok Pesantren Al-Hikmah Darussalam diliburkan mulai dari tanggal 29 April sampai dengan tanggal 2 Mei 2020. Untuk itu bagi siswa SMK AL-Hikmah Kokop dihimbau untuk tetap belajar dirumah sesuai dengan arahan pemerintah serta Dinas pendidikan Kabupaten Bangkalan.

SMK AL-Hikmah Kokop Libur ditengah Pandemi
Tagged on:     

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *